Ayunan Tanggan Satgas TMMD Kodim 0827/Sumenep Angkat Campuran Semen Sulap RTLH

    Ayunan Tanggan Satgas TMMD Kodim 0827/Sumenep Angkat Campuran Semen Sulap RTLH

    SUMENEP - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke-116 Tahun 2023 Kodim 0827/Sumenep, anggota Satgas TMMD 116 banyak menimba ketrampilan di pertukangan bangunan, yang awalnya tidak tahu sama sekali tentang tahap pembangunan, sekarang sudah banyak yang mengerti tentang pertukangan.

    Salah satu anggota satgas TMMD Serda (Rum) Wahyu Wijaya yang terlihat mahir dalam meracik adonan pasir serta mengangkat campuran semen untuk di sulap menjadi Rumah Tinggal Layak Huni (RTLH) milik Edi Hartono warga Dusun Binabe Desa Tanjung Kecamatan Saronggi yang menerima bantuan rehab RTLH di program TMMD 116 tahun ini. Kamis (25/05/2023). 

    Serda (Rum) Wahyu dengan tidak memperdulikan jenis pekerjaan, ikut membantu warga mengatakan campuran adonan semen sesuai dengan hitungan dari tim teknis Satgas TMMD 116 Kodim Sumenep.

    Ia mengaku cukup bangga dengan semakin menyatunya para TNI dengan rakyat, di gelaran TMMD di Sumenep.

    "Harapan Saya perehapan rumah ini cepat selesai dan bisa digunakan, agar nantinya tuan rumah mendapat hunian yang layak, ” ujar Serda (Rum) Wahyu.

    sumenep
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Kegiatan Nonfisik TMMD 116 Berikan Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0827/Sumenep Berikan Penyuluhan Kesehatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Spektakuler! Kedai Kopi Raluna Ajak Pengunjung Ikuti Kajian Sirah Nabawiyah
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat

    Ikuti Kami